Posts

Showing posts from September, 2019

Review : Lash lift

Image
Ini adalah pengalaman /  review lashlift ku di hari ke3 setelah treatment dan 2 malam pakai serumnya. Lash lift ku yang ke-5 sepanjang sejarah hidupku yang baru 20tahunan ini ✨ Solusi untuk membuat si eyelashes ini lebih terlibat ON selain dengan penggunaan mascara yang harus pakai & hapus setiapharinya, adalah Lashlift Keratin. Dengan treatment ini, menggunakan serum / keratin dan dikerjakan oleh yang berpengalaman dijamin mata bisa tampil lebih OK setiapharinya tanpa makeup. Pengalaman #1 ku adalah di SEMARANG, dilakukan oleh teman sebaya yang reviewnya banyak ditemukan di IG yairu : orenji Dikerjakan oleh profesional dengan fitur home appointment, kupanggilah saat itu ke hotel untuk eksekusi. Degdegan pasti!! Karena disuruh tutup mata sampai 40-60menit lamanyaaa. Tapi tanpa rasa sakit dan ga kerasa jg sih diapainnya. Lalu selesai. Reviewku 9/10 untuk pengalaman pertama dan bertahan sampai 6minggu. Kemudian, lash lift retouch di Makassar, tp sebetulnya ini bukan y...

Hilang

Image
Image